Cari Blog Ini

Rabu, 03 Oktober 2012

STRATEGI DASAR BISNIS YANG DAPAT DIIKUTI OLEH ORGANISASI/PERUSAHAAN RETAIL


TUGAS 1 Sistem Informasi Akuntansi

Ada 2 strategi dasar bisnis yang dapat diikuti oleh perusahaan.

1.METHODOLOGY IMPLEMENTASI

Tahapan-Tahapan :
Tahap 1: Analisa Proses Bisnis
Tujuan :
  1. Proses Analisa Bisnis saat ini / masa depan beserta departemen-departemen pendukungnya
  2. Mengidentifikasi dan mengukur masalah-masalah bisnis dan Permasalahan yang akan ditanggulangi melalui Implementasi
Tahap 2 : Perencanaan Proyek Dan Organisasi
Tujuan :
  1. Untuk menetapkan tujuan Pelaksanaan, Manfaat yang diharapkan, Komitmen Sumber Daya dan Jadwal Waktu Detail.
Untuk mengembangkan tugas-tugas yang jelas dengan target rencana dengan memperhatikan target waktu dan pertanggungjawaban dari tugas masing-masing.
Tahap 3 : Bisnis Pilot
Tujuan :
  1. Mengistal Perangkat Lunak / Software untuk pelatihan tim inti proyek
  2. Untuk memahami fungsi-fungsi detail dari System dan memastikan bahwa pelaksaanaannya sesuai dengan tujuan yang diharapkan
  3. Untuk Mensimulasikan seluruh System dalam pelaksanaan scenario bisnis yang ada
  4. Untuk Memvalidasi Desain System dan memastikan bahwa pelaksanaannya sesuai harapan.
  5. Untuk Mengembangkan Master File dan Melengkapi System serta Dokumen yang diperlukan dalam menunjang Operasional System
  6. Untuk Menguji Fasilitas Komunikasi dan memastikan banwidth dari media komunikasi data telah sesuai

Tahap 4 : System Live
Tujuan :
-          Memulai System Baru di dalam management


2.BANCH MARKING

  • Membangun System Informasi Management / Retail management System yang Unik / sesuai kebutuhan dan keinginan Management.
  • Membangun Jaringan Dan Integrasi Bisnis Internal maupun eksternal untuk membentuk Business Positioning
  • Merancang System Franchise untuk percepatan sebaran Toko Moderen dan memperkuat Bargaining Position.
  • Merekrut Sumber Daya Manusia di tingkat Managerial yang berpengalaman
  • Membangun kemitraan yang kuat dengan para pemasok dengan melibatkan pihak ke 3 ( bank dan lembaga penjaminan pemerintah )
  • Membangun Kepercayaan Pasar terutama dengan Kelompok Tani , petani , pedagang / toko pertanian.
TUJUAN RENCANA KERJA / PLANING
Uraian detail yang menjabarkan setiap strategi-strategi kedalam tindakan-tindakan praktis

 3 posisi strategi dasar, yaitu :

 1. Posisi strategis berdasar keanekaragaman (variety-based) melibatkan produksi atau penyediaan sebagian dari produk atau jasa dalam industri tertentu.


2. Posisi strategis berdasar kebutuhan (needs-based) melibatkan usaha untuk melayani hampir seluruh kebutuhan dari kelompok pelanggan tertentu. Termasuk didalamnya adalah mengidentifikasi target pasar.


3. Posisi strategis berdasar akses (access-based) melibatkan sebagian pelanggan yang berbeda dari pelanggan lainnya dalam hal faktor-faktor seperti lokasi geografis atau ukuran. Hal ini menimbulkan perbedaan kebutuhan dalam melayani para pelanggan tersebut.


Memilih sebuah posisi strategis adalah hal yang penting karena hal tersebut memungkinkan perusahaan untuk memfokuskan usaha-usahanya atau akibatnya perusahaan berisiko mencoba menjadi segalanya untuk semua orang.

CONTOH-CONTOH TENTANG BAGAIMANA CARA TEKNOLOGI INFORMASI DAPAT DIPAKAI UNTUK MENDUKUNG BERBAGAI STRATEGI DAN POSISI STRATEGIS BERBEDA DALAM PERUSAHAAN RETAIL TERSEBUT.

distrategi pertama yaitu  METHODOLOGY IMPLEMENTASI contohnya adalah pada saat perusahaan sedang melakukan tahap analisi,sistem informasi akan sangat berguna pada melihat keaadaan pasar barang apa yang paling turun harganya maka disaat itulah sistem informasi berguna.


distrategi kedua yaitu BANCH MARKING dengan conroh dua point di atas yaitu:

  • Merekrut Sumber Daya Manusia di tingkat Managerial yang berpengalaman
  • Membangun Jaringan Dan Integrasi Bisnis Internal maupun eksternal untuk membentuk Business Positioning

sistem informasi akan sayang berguna dalam mencari SDM yang berpendidikan yang dibutuhkan hanya tingal mencari pada penampung informasi biodata SDM tersebut dan merekrut melalui VIA internet

di poin kedua dalam hal ini kita dapat  berkomunikasi dan memberikan informasi yang dibutuhkan pihak-pihak yang terkait melalui internet dengan memberikan data elektronik ketimbang memberika surat atau fax yang akan makan banyak waktu dan tenaga. makan disini akan ter jalin sebauh jaringa yang bagus dari pihak internal dan eksternal itu sendiri.

 

           CONTOH-CONTOH STRATEGI DASAR

 

1. Posisi strategis 

 Contoh: Jiffy Lube International adalah perusahaan yang mengadopsi posisi strategis berdasar keanekaragaman, dimana perusahaan tersebut tidak menyediakan jasa perbaikan mobil yang beranekaragam, tetapi mereka berfokus pada jasa ganti oli dan pelumas.

2. Posisi strategis

 Sebagai contoh : sebuah perusahaan yang memfokuskan pada para pensiunan.

3. Posisi strategis

Contoh : Perusahaan Edward Jones mengadopsi posisi strategis berdasar akses, dimana kantor pialang sahamnya sebagan besar terletak di kota-kota kecil yang tidak dilayani oleh kantor pialang lainnya yang lebih besar.
Memilih sebuah posisi strategis adalah hal yang penting karena hal tersebut memungkinkan perusahaan untuk memfokuskan usaha-usahanya atau akibatnya perusahaan berisiko mencoba menjadi segalanya untuk semua orang.

REFRENSI:

http://konsultanminimarketjaringan.wordpress.com/2012/02/25/strategi-bisnis-ritel/

http://gustriphenomg3.blogspot.com/2012/10/strategi-dasar-bisnis-yang-dapat.html

http://id.wikipedia.org/wiki/Manajemen_strategis#Posisi_strategis

kk.mercubuana.ac.id/files/34034-14-361516687758.doc                     

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar